MERANCANG MANAJEMEN AGRIBISNIS SYARIAH DI DESA CINANGNENG, KECAMATAN TENJOLAYA, KABUPATEN BOGOR
DOI:
https://doi.org/10.56406/sahidempowermentjournal.v2i01.61Kata Kunci:
Manajemen Agribisnis Syariah, Desa Cinangneng Kecamatan Tenjolaya, Kabupaten BogorAbstrak
Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk merancang manajemen agribisnis syariah di Desa Cinangneng, Kecamatan Tenjolaya, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan kegiatan berdasakan metode partisipatif yang melibatkan masyarakat dengan berbagai saran dan pendapat serta aspek kehidupan yang melingkupi masyarakat di desa tersebut. Dilakukan juga kegiatan penyuluhan dan konsolidasi agar pertanian yang ada di desa tersebut berkembang. Dengan pengabdian kepada masyarakat ini dapat disimpulkan bahwa pengembangan agribisnis khususnya pada pengembangan agroindustri selain dapat diarahkan untuk meningkatkan pencapaian efisiensi ekonomi, juga untuk tujuan peningkatan pemerataan dan keadilan
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Rully Trihantana, Ermi Suryani, Muhammad Alvin Ridallah
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.