ANALISIS MAQASHID SYARIAH PERSEPSI DAN PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM BANTUAN PANGAN NON TUNAI DESA DI MASA PANDEMI COVID-19 (STUDI KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR)

Penulis

  • Siti Evi Alfiah Institut Agama Islam Sahid Bogor
  • Tubagus Rifqy Thantawi Institut Agama Islam Sahid Bogor
  • Bayu Purnama Putra Institut Agama Islam Sahid Bogor

DOI:

https://doi.org/10.56406/sahidbusinessjournal.v1i02.59

Kata Kunci:

Maqashid Syariah Persepsi, Perilaku Masyarakat, Program Bantuan Pangan Non Tunai

Abstrak

Perubahan sosial ekonomi dimasyarakat dimasa pandemi Covid-19 mengakibatkan melemahnya perekonomian dimasyarakat, salahsatu solusi yang diberikan oleh pemerintah untuk menangangi dampak sosil ekonomi dimasa pandemi Covid-19 adalah Bantuan pangan non tunai. Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui bagaimana persepsi maqashid syariah terhadap program bantuan pangan non tunai desa di masa pandemi Covid-19 di kecamatan pamijahan kabupaten bogor. (2) untuk mengetahui bagaimana perilaku masyarakat terhadap program bantuan pangan non tunai desa di masa pandemi Covid-19 di Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor. Jenis penelitian ini yaitu dengan menggunakan penelitian kuantitatfif yang menggunakan skala likert, dengan jumlah sampel 100 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan metode Tabachic & Fidell. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan analisis regresi linear berganda dengan menggunakan Software IBM Statistical Package for Social Sciences (SPSS) Versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan pengaruh persepsi maqasid syariah secara parsial tidak berpengaruh terhadap program bantuan pangan non tunai. Perilaku masyarakat secara parsial berpengaruh nyata terhadap program bantuan pangan non tunai. Secara simultan variabel persepsi maqashid syariah dan perilaku masyarakat berpengaruh nyata terhadap program bantuan pangan non tunai

Unduhan

Diterbitkan

2022-05-01

Cara Mengutip

Alfiah, S. E., Thantawi, T. R., & Purnama Putra, B. (2022). ANALISIS MAQASHID SYARIAH PERSEPSI DAN PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM BANTUAN PANGAN NON TUNAI DESA DI MASA PANDEMI COVID-19 (STUDI KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR). Sahid Business Journal : Jurnal Penelitian Manajemen Bisnis Syariah: Program Studi Manajemen Bisnis Syariah, 1(02), 78–86. https://doi.org/10.56406/sahidbusinessjournal.v1i02.59

Terbitan

Bagian

DAFTAR PUSTAKA Vol 1 No 02 (2022)

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 > >>