PENGARUH MUDHARABAH, MUSYARAKAH, DAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL LAINNYA DALAM PEMBIAYAAN BAGI HASIL KEPADA BANK LAIN, TERHADAP LABA BERSIH BANK UMUM SYARIAH DAN UNIT USAHA SYARIAH PERIODE 2008-2021

Penulis

  • Tubagus Rifqy Thantawi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Sahid Bogor
  • Damayanti Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Sahid Bogor
  • Febi Rahayu Putri Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Sahid Bogor
  • Yulia Kania Putri Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Sahid Bogor

DOI:

https://doi.org/10.56406/sahidbankingjournal.v2i02.114

Kata Kunci:

Pembiayaan Bagi Hasil kepada Bank Lain/Profit Sharing Financing to Other Banks, Mudharabah, Musyarakah, Pembiayaan Bagi Hasil Lainnya/Others, Laba Bersih

Abstrak

Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah Pembiayaan Bagi Hasil kepada Bank Lain/Profit Sharing Financing to Other Banks dalam hal Mudharabah, Musyarakah, dan Pembiayaan Bagi Hasil Lainnya/Others, berpengaruh secara parsial dan simultan terhadap Laba Bersih. Kemudian untuk mengetahui apa saja usulan agar akad-akad mengenai Pembiayaan Bagi Hasil kepada Bank Lain/Profit Sharing Financing to Other Banks dalam hal Mudharabah, Musyarakah, dan Pembiayaan Bagi Hasil Lainnya/Others, dapat meningkatkan pengaruh yang lebih baik terhadap Laba Bersih. Berdasarkan analisis dan pembahasan dalam penelitian ini, maka dapat disimpulkan Variabel Pembiayaan Bagi Hasil kepada Bank Lain/Profit Sharing Financing to Other Banks dalam hal Mudharabah dan Musyarakah serta Bagi Hasil Lainnya/Others, tidak berpengaruh secara parsial terhadap Laba Bersih, namun berpengaruh secara simultan terhadap Laba Bersih.

Unduhan

Diterbitkan

2023-05-31

Cara Mengutip

Thantawi, T. R. ., Damayanti, Putri, F. R. ., & Putri, Y. K. (2023). PENGARUH MUDHARABAH, MUSYARAKAH, DAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL LAINNYA DALAM PEMBIAYAAN BAGI HASIL KEPADA BANK LAIN, TERHADAP LABA BERSIH BANK UMUM SYARIAH DAN UNIT USAHA SYARIAH PERIODE 2008-2021. SAHID BANKING JOURNAL, 2(02), 186–205. https://doi.org/10.56406/sahidbankingjournal.v2i02.114

Terbitan

Bagian

DAFTAR PUSTAKA

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 4 > >>